Halaman

BUKU TAMU

Cari Blog Ini

Rabu, 21 September 2011

RELAY



Relay adalah alat untuk memutuskan atau menghubungkan suatu rangkaian, hampir sama sepertisaklar hanya saja relay bekerja otomatis dan bisa dipakai sebagai alat kontrol jarak jauh. Relay terdiri dari kumparan yang berinti besi dan saklar. Jika kumparan yang berinti besi ini dialiri arus listrik maka relay akan bekerjaDengan cara seperti inilah relay bekerja, setelah kumparan ini dialiri arus listrik maka timbullah gaya magnet yang akan menggerakan saklar. Seandainya arus listrik terlalu kecil yang mengaliri kumparan atau bahkan tidak ada sama sekali maka relay akan memutuskan arus listrik.

1 komentar:

  1. mau tanya gan, ada gak relay buat memutuskan arus, soalnya kebanyakan relay untuk menyambung arus. kalo ada, ada gak yang kuat 6volt aja. terimakasih mohon bantuannya.

    BalasHapus